SKEMA RANGKAIAN BUZZER ARDUINO SENSOR ULTRASONIC

 

Alat dan Bahan

  • Arduino UNO
  • Sensor UltraSonic
  • Buzzer
  • Resistor 1K2
  • LED

Hubungkan Pin "Vcc" pada ultrasonic ke Pin "5V" di board Arduino UNO dan Pin "GND" pada ultrasonic ke Pin "GND" di arduino.

Kemudian hubungkan Pin "Trig" pada ultrasonic ke pin "4" di arduino, HUbungkan  Pin "Echo" pada ultrasonic ke Pin "3" di arduino.

Untuk Buzzer hubungkan Kutub Positif (+) ke Pin "2" di arduino dan kutub negatif (-) ke Pin "GND" di arduino, disini saya memberikan tambahan LED untuk mengetahu apakah rangkaian ini berhasil atau tidaknya yaa sebagai indikator nyala aja hehehe, Hubungkan LED ke Resistor ke buzzer seperti skema di atas yaa, kaki panjang led ke Postif buzzer dan yang pendek ke kutub negatif buzzer.

Setelah selesai kita rakit seperti pada gambar di atas, kemudian buka Arduino IDE dan masukan script dibawah ini kemudian upload ke board arduino.

Kode Program Buzzer with Sensor Ultrasonic:


    int pinbuzzer = 2;

    int echoPin = 3;

    int trigPin = 4;

    long waktu;

    int jarak;


    void setup() {

    pinMode(trigPin, OUTPUT);

    pinMode(echoPin, INPUT);

    pinMode(pinbuzzer, OUTPUT);

    }


    void loop() {

    digitalWrite(trigPin, LOW);

    delayMicroseconds(10);

    digitalWrite(trigPin, HIGH);

    delayMicroseconds(1000);

    digitalWrite(trigPin, LOW);


    waktu = pulseIn(echoPin, HIGH);

    jarak= waktu*0.234/2;


    if(jarak<100) {
    digitalWrite(pinbuzzer, HIGH);
    }

    else{
    digitalWrite(pinbuzzer, LOW);
    }

    }

Sekian untuk tutorial kali ini semoga bisa membantu teman-teman yang mau belajar pemrograman arduino, selamat mencoba.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Trik Sederhana Membuat Internet Menjadi Murah

Arduino NANO | Menyalakan LED & Blink dengan Arduino NANO

Bagaimana Cara Untuk Memblockir Situs Porno