Postingan

Cara Upload File Website dan Folder Sekaligus ke Hosting Menggunakan FileZilla

Gambar
Website tentu kita sudah tidak asing lagi dengan kata itu bukan?, apalagi Blog . Sekarang sudah banyak orang yang berkarya melalui tulisan/artikel di blog dan menghasilkan uang dari kegiatan itu. Saya tidak akan membahas hal itu ya, tapi saya akan memberikan cara mudah untuk UPLOAD "document" dari sebuah situs website. website sendiri terdiri dari file "index.html" "style.css" folder "assets" dan masih banyak lagi jika website kita menggunakan banyak atribut dalam penyusunan nya. tidak jadi masalah jika document website kita masih sebatas 3-7 file dan folder, kita masih bisa upload manual langsung di CPanel manager. tapi jika file dan folder nya puluhan bahkan ratusan, kita pasti akan kesulitan dalam melakukan upload document ke Hosting . oke kita langsung aja ke cara mengUPLOAD folder sekaligus ke Hosting menggunakan FileZilla... kita akan lihat dulu cara upload manual menggunakan CPanel..   1. Login Ke cPanel    Langkah pertam